Hangeng dari boyband korea, Super junior, sejak pengajuan penghentian kontrak, masih belum ada hasil yang jelas dan tidak ada yang mundur. berdasarkan beberapa informasi, jika hangeng ingin meninggalkan SM Entertainment, dia mungkin perlu membayar 20 milyar won sebagai “biaya penebusan”.
Tapi Hangeng yang sekarang ada di China, dia tidak mau masalah hukum itu mengganggu pekerjaan barunya dan sudah merencanakan skedul untuk debut solonya. album solo pertamanya bernama “Geng Xin” akan dirilis di seluruh Asia tanggal 27 Juli, namanya mewakili seluruh hal bari di industri ini.
menyelenggarakan press conference di Tembok besar china, hangeng mengumumkan solo konsernya.
Hangeng dipilih untuk menjadi Duta perlindungan terhadap tembok besar Cina. dia mengadakan press conference itu kemarin. Sebanyak 5000 balon yang bertuliskan ‘GENG’ dilepas di langit pada saat itu. Dia juga mengumumkan kalo dia akan mengadakan 2 solo konser di Beijing tanggal 17 – 18 Juli. Kemungkinan dia akan ada di Taiwan untuk bertemu dengan fansnya bulan Agustus.
Hangeng yang keliatan tambah segar ini, tersenyum terus selama conference dan terlihat sangat bahagia saat itu. dia juga menyatakan kalo menjadi seorang soloist untuk menjadi lebih loyal terhadap hatinya. dia juga menyatakan kalo dia belajar dari pelatih koreografer Michael Jackson, dan dia menjadi Michael Jackson junior.
Untuk konser solonya, dia sangat bersemangat. dia bilang kalo ini adalah pertama kalinya dia menyelenggarakan sebuah solo konser yang ternyata hal ini sangat berarti untuknya. dia memanfaatkan konsernya ini untuk mempromosikan albumnya, selain menyanyikan lagunya, dia juga akan memperlihatkan lagu-lagu di albumnya sebaik mungkin. katanya, akan ada special guest yang akan datang di konsernya, tapi dia tidak mau memberi tahu. kk
Mempertahankan hubungan baik dengan member super junior.
Berdasarkan berita tentang ganti rugi, hangeng bilang kalo dia sangat percaya diri kalo dia tidak harus membayar ganti rugi. Dia berkata kalo dia sekarang tidak di bawah perusahaan manapun dan sekali lagi, dia mengucapkan terima kasih kepada SM Entertainment. Dia juga bilang kalo dia menuntut SME karena ada konflik selama dia bekerja di sana dan masalah martabat.
Dia juga bilang kalo dia masi ada good contact dengan semua member Super Junior, dan juga kata hangeng, semua member sangat bahagia atas solo konsernya,dan menyemangatinya. Dia berharap suatu saat super junior akan datang dan melihat solo konsernya.
0 comments:
Post a Comment